Minggu, 10 Maret 2013

fokus


Terkadang hidup mengalami fase naik turun dalam kehidupan setiap orang.mendambakan sesuatu yang di impikan, menyukai segala isi duniawi yang lupa akan akhirat.seringkali kita melihat seseorang merintis karir kesuksesan di mulai dari angkan nol dan diakhiri dengan akan 10.itu sesuatu yang ril bagi mereka yang terus mengembangkan potensi demi nilai 10.

apa yang bisa kita peroleh dari angka 10 ?

banyak dan itu sangat banyak.Mobil mewah istana megah bahkan seisi dunia itu sangat mudah.

Tetapi apa yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan angka 10 ?\

Jawabannya hanya satu focus.

Focus mengajarkan kepada seseorang agar ia bisa lebih teliti dan bersungguh-sungguh dalam menjalankan apa yang ia kerjakan.tidak ada satu pekerjaan di dunia ini yang tidak mengenal kata lelah.semua pekerjaan yang dilakoni oleh masing-masing orang itu mempunyai titik lelah yang membuat seseorang malas untuk bekerja.

Apa yang harus kita lakukan? Dari sekarang mulai mereview ulang apa yang kita inginkan di masa yang akan datang.ambil buku dan penamu tulislah keinginan di selembar kertas dan targetkan di usia ke berapa dirimu mampu mewujudkan segala bentuk keinginan yang ingin di capai.lalu tempel di suatu tempat dimana kamu akan melalui tempat itu setiap hari.sehingga muncul hasrat yang menggebu-gebu untuk mewujudkan impian yang ada.

Ingatlah wahai sahabat, kesuksesan tidak akan datang dengan sendirinya.jalankan prinsipmu dengan tindakanmu awali lah dengan doa kepada Tuhanmu.

Always positive thinking.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar